Berita

MPM PP Gelar Training Of Trainer Seri Advokasi Pekerja Migran

Cirebonmu, Sumber  —  Majelis Pemberdayaan Masyarakat (MPM) PP Muhammadiyah menggelar Sekolah Kader Pemberdayaan Masyarakat  (Sekam), Training Of Trainer Seri Advokasi Pekerja Migran, dengan mengusung tema “Berdaya dalam Menciptakan Ekosistem Advokasi Buruh Migran”. Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan kualitas dan kapasitas advokasi kelompok masyarakat, khususnya dalam hal pemberdayaan dan perlindungan hak-hak masyarakat yang rentan/ mustadh’afin.

Kegiatan Sekolah Kader Pemberdayaan Masyarakat  (Sekam) berlangsung di Gedung Ir. H. Juanda Universitas Muhammadiyah Cirebon, pembukaan SEKAM pada Jum’at (08/12/23). Training Of Trainer Sekam Seri Advokasi Pekerja Migran dilaksanakan selama tiga hari, Jum’at – Ahad (08 – 10/12/23).

Acara dihadiri oleh Buya Risman Muchtar, M.Si., Wakil Ketua MPM PP Muhammadiyah, Ketua PWM Jawa Barat, Prof. Dr. Ahmad Dahlan, M Ag., Prof. Dr. Makhmud Syafei, M.A., M.Pd.I (Waket PWM Jabar), Rektor Universitas Muhammadiyah Cirebon, Arif Nuruddin, S.T., M.T.

Peserta Training Of Trainer Sekolah Kader Pemberdayaan Masyarakat  (Sekam) Seri Advokasi Pekerja Migran adalah perwakilan dari MPM PWM Jawa Barat, PWM Jawa Tengah, PWM Jawa Timur, PWM Nusa Tenggara Barat, dan PWM Lampung, serta perwakilan MPM PDM, angkatan muda Muhammadiyah, dan kelompok masyarakat Buruh migran berafiliasi dengan Muhammadiyah. (yn)

cirebonmu

View Comments

Recent Posts

Jamaah Tani Muhammadiyah Bangun Kolaborasi Pertanian Organik Berkelanjutan

CIREBONMU.COM, MAJALENGKA -- Dalam sebuah saresehan yang dihelat di Balai Desa Lengkong Wetan, Majalengka pada…

11 jam ago

Bangun Moderasi Dakwah dengan Kolaborasi dan Sinergi Antar Ormas Islam

CIREBONMU.COM, Bandung – Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Barat Amin Baijuri Asnaf…

11 jam ago

SUMU Gelar Saladin Camp Bahas “Roadmap” Nabawiyah dan Kopdar Bisnis Nasional

CIREBONMU.COM – Minggu lalu, Serikat Usaha Muhammadiyah (SUMU) menyelenggarakan Saladin Camp dengan tema “Roadmap” Nabawiyah…

2 hari ago

Antisipasi Musim Kemarau, Lazismu Lampung Salurkan Program Sumur Wakaf

CIREBONMU.COM, Lampung Tengah – Lembaga Zakat, Infaq, dan Shadaqah Muhammadiyah (LAZISMU)  Lampung merespon kebutuhan air…

2 hari ago

Ketum PB Paguyuban Pasundan Bangga Hadir dalam Silaturahmi Keluarga Besar Muhammadiyah

CIREBONMU.COM, Bandung – Ketua Umum Pengurus Besar Paguyuban Pasundan Didi Turmudzi merasa bangga bisa hadir…

3 hari ago

Relawan Muhammadiyah Wilayah Barat Antusias Ikuti Pelatihan Jurnalistik Kebencanaan

CIREBONMU.COM, Cianjur - Sebanyak 30 relawan kebencanaan mengikuti Pelatihan Jurnalistik Kebencanaan yang digelar oleh Pusat…

3 hari ago